Salah satu fitur terbaru yang akan diperkenalkan adalah perubahan ukuran grid menjadi 4:5, serta opsi kustomisasi thumbnail, yang bertujuan memberikan lebih banyak ruang bagi kreativitas pengguna ...
Klik pada "Create a Design" dan pilih "Custom Size". Untuk satu gambar Instagram, gunakan ukuran 1080 x 1080 piksel. Jika ingin membuat tiga gambar dalam satu baris, setel lebar menjadi 3240 piksel ...
KOMPAS.com - Instagram membuat heboh pengguna dengan mengubah tampilan rasio feed. Perubahan ukuran feed di media sosial milik Meta ini diterapkan secara bertahap dan akan menjangkau semua pengguna.
Tampilan grid yang sebelumnya estetik dengan rasio kotak kini terlihat berantakan, sehingga memicu protes dari berbagai kalangan, termasuk kreator konten dan pelaku bisnis. Meski begitu, terdapat cara ...